Rabu, 25 April 2012

PH Balance Toner Melilea Botanical Skin Care

Langkah 3: Toning (menyegarkan)
Pada umumnya, toner hanya menyegarkan kulit, membuang kulit mati, dan membersihkan cleanser yang tersisa pada kulit, tetapi pengencangan kulit merupakan langkah penting dalam Melilea Botanical Skin Care Series.
Toning dengan menggunakan pH Balance Toner Melilea akan menyegarkan dan menyejukkan kulit, serta mengembalikan kulit kepada pH normal, lalu meningkatkan kemampuannya menyerap saripati dalam pelembab.

# Karakteristik produk:
- menjaga ph alami kulit
- melembabkan dan menutrisi kulit
- mengendalikan minyak, hidrasi, dan keseimbangan.

# Cocok untuk semua jenis kulit.

# Mengandung ekstrak herbal alami:
Taukah Anda?

Mempertahankan pH kulit yang tepat Nilai pH kulit digunakan untuk mengukur kadar zat asam dan zat alkali pada kulit, yang berkisar dari 0 - 14. Nilai pH 7 adalah netral, nilai pH yang lebih kecil dari 7 adalah asam sedangkan nilai pH yang lebih besar dari 7 adalah alkali. Substansi asam berasal dari sebum dan keringat pada epidermis untuk mempertahankan keseimbangan basis asam. PH kulit normal harus bersifat asam, yaitu antara 4,2 - 5,6. Nilai pH bervariasi antara satu bagian dengan bagian lain. Nilai pH kulit bagi pria selalu lebih rendah (menuju asam). Kulit yang sehat memiliki nilai pH antara 4,5 - 6. Di pihak lain, wanita memiliki nilai pH 5 - 6,5. Setelah melakukan pembersihan, kulit cenderung menjadi alkali. Pada saat itu, Anda harus menggunakan toner yang bersifat asam lemah, dengan demikian kulit menjadi netral kembali. Langkah in juga membantu memperoleh kembali kelembaban kulit yang hilang.

Petunjuk penggunaan:
> Metode 1:
   - Tuangkan sedikit toner pada telapak tangan Anda.
   - Ratakan pada telapak tangan dan oleskan pada dahi, hidung, dagu, dan pipi agar menyerap dengan baik.
> Metode 2:
  - Tuangkan toner ke dalam wadah penyemprot, dan semprotlah ke wajah Anda.
  - Seka dengan lembut sisa toner pada wajah.
> Metode 3:
  - Anda dapat menuangkan toner pada kapas wajah dan oleskan pada wajah.
  - Oleskan lebih banyak pada dahi, dagu, dan kedua sisi hidung. Apabila toner tersisa sedikit pada kapas, sobeklah menjadi tiga bagian, dan letakkan pada dahi dan kedua pipi, lakukan seperti mengompres selama beberapa menit.

PH kulit yang alami akan bekerja:
* sebagai efek antioksidan
* menggantikan kelembaban yang hilang pada wajah
* sebagai efek antiseptik
* mempertahankan jumlah protein.

1 komentar: